Senin, 14 September 2020

Susu Yang Mengandung Zat Besi Tinggi Untuk Balita

susu yang mengandung zat besi tinggi



Perkembangan pesat otak anak terjadi pada lima tahun pertama setelah kelahiran. Untuk itu orang tua harus menjamin nutrisi yang cukup untuk otak. Salah satu nutrisi yang dibutuhkan adalah zat besi. Kebutuhannya bisa dicukupi dengan Susu Yang Mengandung Zat Besi Tinggi ini.

Ada beberapa hal penting dalam perkembangan syaraf yang dipengaruhi oleh zat besi, yaitu :

Myelin

Zat besi memegang peranan penting untuk perkembangan otak anak. perkembangan yang dimulai dengan pembentukan myelin dan tabung saraf. Myelin ini lah yang nantinya akan mempengaruhi perkembangan sel saraf agar sempurna.

susu yang mengandung zat besi tinggi

Myelin yang merupakan pembungkus saraf melapisi semua sel saraf sehingga mampu menerima rangsangan yang disampaikan zat kimia tertentu. Jika perkembengannya tidak sempurna maka saraf tidak bisa menjalankan fungsinya.                           

Neuro transmitter

Ini adalah senyawa kimia yang menyampaikan pesan dari sebuah sel saraf utama atau neuron ke sel saraf target yang berada di organ tubuh. Tanpa ini pesan yang dibawa tidak akan mampu diteruskan sehingga menghasilkan sebuah aktivitas.

Neuro transmitter mengatur semua system dalam tubuh agar dapat berjalan sempurna dan sinkron antara satu dengan lainnya. Seperti sistem pernafasan yang berjalanan berdampingan dengan jantung, pembuluh darah dan lain-lainnya.

Sel darah merah

Susu Yang Mengandung Zat Besi Tinggi penting untuk anak balita agar pembentukan darah merah sempurna. Sel darah merah yang bertugas membawa oksigen dan zat makanan ini berguna untuk mencukupi kebutuhan oksigen dan nutrisi otak anak.

Hal ini juga mempengaruhi pembentukan sel saraf yang baik dan cukup, pada masa pertumbuhan cepat. Termasuk pertumbuhan otak anak akan berjalan dengan sempurna. Ini akan membuat anak menjadi cerdas dan sehat.

Fase tumbuh cepat ini tidak akan terulang lagi. Sudah sewajarnya jika orang tua memastikan fase ini berjalan dengan baik tanpa gangguan nutrisi yang dibutuhkan. Salah satunya zat besi yang sangat dibutuhkan anak balita untuk perkembangan otak.

Makanan sehari-hari tidaklah cukup, lengkapi pula dengan Susu Yang Mengandung Zat Besi Tinggi dalam menu sehari-hari. Biarkan anak mendapatkan yang dibutuhkannya untuk perkembangan yang optimal.